Master Oleh Oleh

Satu Tempat, Banyak Rasa

Master Group adalah perusahaan kelas nasional yang memiliki Master Business Plan di 360 Pilar Bisnis Fundamental. Saat ini Master Group focus mengembangkan Pilar Pariwisata, Ritel, Oleh Oleh, Kuliner, dan Master 360 Companies.

MOO Logo

Perjalanan Kami

Produk Oleh-Oleh
4800 +
Karyawan
20 +
Toko Retail
1 +

Visi

Menjadi peritel terdepan di Yogyakarta untuk produk Oleh Oleh Kuliner Khas Jogja.

logo leaf new

Misi

Menciptakan persepsi merk produk yang dibutuhkan turis nasional.

Menawarkan ragam produk berkualitas tinggi dengan harga kompetitif dan didukung oleh layanan terbaik dari tim internal yang profesional.

Menyesuaikan diri secara dinamis dan inovatif terhadap segala situasi dan perubahan.

Mengembangkan potensi lini usaha relevan yang saling mendukung, menunjang  pertumbuhan “holding company” = Master 360 Companies.

logo leaf new
Keranjang Belanja